Jalan kaki Menuju Borobudur, AKBARA Kawal Perjalanan Spiritual Thudong dari Thailand
Mahasiswa Politeknik Abdi Kemanusiaan Bagi Bangsa dan Negara (AKBARA) lakukan perjalanan spiritual dengan berjalan kaki untuk mengawal para biksu dari thailand menuju Candi Borobudur 30/05/2023 selasa pagi. Sebagai informasi bahwa perjalanan ritual ini dalam kepercayaan agama Budha dinamakan thudong, peserta thudong mayoritas adalah para biksu. Namun, para biksu juga tidak menutup atau menghalangi bagi umat […]
Jalan kaki Menuju Borobudur, AKBARA Kawal Perjalanan Spiritual Thudong dari Thailand Selengkapnya »



