
Penginderaan Jauh Untuk Analisis Kebencanaan ISBN
Author: Fitra Annurhutami, S.T., M.Sc Acintya Nurmaya, S.Pd., M.Sc Category: Geografi, Sains & Teknologi Publisher: AKBARA Press Language: Indonesia File Size: 9,35 MBAuthor:
Fitra Annurhutami, S.T., M.Sc
Acintya Nurmaya, S.Pd., M.Sc
Category:
Geografi, Sains & Teknologi
Publisher: AKBARA Press
Language: Indonesia
File Size: 9,35 MB
Price : Rp. 95.000,-
Penginderaan jauh merupakan ilmu dan seni untuk memperoleh informasi tentang suatu objek, daerah atau fenomena melalui analisis data yang diperoleh dengan suatu alat tanpa kontak langsung dengan objek, daerah atau fenomena yang akan dikaji (Lillesand dkk., 2015). Teknologi penginderaan jauh terus berkembang dengan berbagai bidang terapan yang diantaranya yaitu bidang meteorologi dan klimatologi, oseanografi dan kelautan, hidrologi, geologi, sumber daya bumi dan lingkungan, tata guna lahan, transportasi dan lain sebagainya. Melalui bidang-bidang tersebut, penginderaan jauh terus berkembang hingga mampu berperan dalam penanggulangan bencana seperti membantu mendeteksi bencana alam, memberikan rekomendasi mitigasi, hingga memetakan kondisi kerusakaan pasca bencana. Buku ini berisi dasar-dasar penginderaan jauh dan penerapan penginderaan jauh dalam analisis bencana gempa bumi, tsunami, letusan gunung api, banjir, tanah longsor, kekeringan, dan kebakaran.